Segera Terbit: Rendahnya Animo Pertanian Organik

Judul : Rendahnya Animo Pertanian Organik

Penulis : Rendra Sanjaya

Ukuran : 14 x 21

Halaman : 79 halaman

Beragam produk organik pertanian bisa ditemukan di gerai-gerai penjualan di berbagai supermarket di kota-kota besar di Indonesia. Namun, harganya masih lebih mahal dibandingkan dengan produk anorganik. Bila ingin harganya lebih terjangkau, produksi pertanian organik harus ditingkatkan. Namun, peningkatan produksi itu terkendala rendahnya minat petani, dan belum adanya lembaga Tak hanya sayuran dan buah-buahan, belakangan juga muncul ayam, telur kampung, dan susu organik. Produk organik tersebut mengklaim bebas pestisida, pupuk kimia, hormon pertumbuhan, dan benih transgenik. Sedangkan pestisida dan pupuk kimia, misalnya, diyakini menyebabkan berbagai gangguan kesehatan, termasuk pencemaran lingkungan yang merusak ekosistem.