Segera Terbit: Menjaga Ranu, Menyelamatkan Sumber Air Kehidupan

Judul : Menjaga Ranu, Menyelamatkan Sumber Air Kehidupan

Penulis : Martinus Danang Pratama Wicaksana

Ukuran : 14 x 21

Halaman : 56  halaman

Wilayah Jawa Timur memiliki keindahan alam berupa danau-danau. Istimewanya danau-danau ini berada di ketinggian hampir ± 2000 mdpl sehingga airnya
sangat dingin dan menjadi destinasi bagi para pendaki gunung. Danau-danau tersebut dikenal dengan nama “ranu”. Ada banyak ranu yang tersebar di Kawasan Bromo-Tengger-Semeru yakni Ranu Regulo, Ranu Kumbolo, Ranu Darungan, Ranu Tompe, Ranu Pakis, Ranu Klakah, dan lain sebagainya.